oleh Admin | 6 Agu, 2024 | Uncategorized
Wahid Foundation menggelar kegiatan pelatihan fasilitator desa program pemberdayaan perempuan untuk perdamaian berkelanjutan di rumadinning, Kota Bima, 26-27 Juli 2024 lalu. Program Pemberdayaan Perempuan untuk Perdamaian Berkelanjutan ini merupakan kerja sama antara...
oleh Admin | 6 Agu, 2024 | Uncategorized
Tindak lanjut Kegiatan Desa Damai (Kampo Mahawo) UN Women dan Wahid Foundation, La Rimpu menggelar kegiatan rembug desa di lima desa di Kabupaten Bima. Lima tersebut merupakan desa dampingan untuk program Desa Damai yang sudah berjalan sejak enam bulan terakhir....
oleh Admin | 26 Jul, 2024 | Uncategorized
UN Women bekerjasama dengan Wahid Foundation dengan dukungan Korea International Cooperation Agency (KOICA) tengah menjalankan program Penguatan Perempuan untuk Perdamaian Berkelanjutan: Nexus Perdamaian – Kemanusiaan untuk Meningkatkan Ketangguhan Masyarakat...
oleh Admin | 25 Jul, 2024 | Berita
Tim UN Women, Wahid Foundation, dan La Rimpu beraudiensi dengan masyarakat Desa Roi, Kecamatan Palibelo, Kabupaten Bima pada Rabu, 24 Juli 2024. Audiensi ini bertujuan untuk berdialog dan mendengar aspirasi kelompok perempuan dan pemuda Desa Roi. Selain itu, kegiatan...
oleh Admin | 20 Jul, 2024 | Berita
Wahid Foundation kembali menggelar workshop dengan La Rimpu dan LP2DER di Marina Inn, Kota Bima pada 20-21 Juli 2024. Kegiatan ini merupakan kelanjutan dari program pemberdayaan perempuan untuk perdamaian berkelanjutan yang sebelumnya telah diresmikan bersama antara...